-->

DESKRIPSI CAPAIAN KOMPETENSI KURIKULUM 2013


A.   PENGETAHUAN

No
NILAI
DESKRIPSI
1
A
Sangat baik dan sempurna. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalisis, dan  mengevaluasi semua kompetensi dasar.
2
A-
Baik dan sempurna. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalisis  semua kompetensi dasar  tetapi kurang teliti mengevaluasi salah satu kompetensi dasar
3
B+
Baik sekali. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalisis sebagian besar kompetensi dasar tetapi kurang bisa mengevaluasi salah satu dari kompetensi dasar
4
B
Baik. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalis sebagian besar kompetensi dasar tetapi kurang bisa  mengevaluasi dua kompetensi dasar
5
B-
Cukup baik. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan sebagian besar kompetensi dasar tetapi kurang bisa menganalisis dan mengevaluasi dua kompetensi dasar
6
C+
Sangat cukup. Dapat mengingat, mengetahui, menerapkan sebagian kompetensi dasar, tetapi kurang bisa menganalisis dan mengevaluasi beberapa kompetensi dasar
7
C
Cukup. Dapat mengingat, mengetahui sebagian kompetensi dasar,tetapi kurang bisa menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi beberapa kompetensi dasar
8
C-
Sedang – cukup. Dapat mengingat, mengetahui sebagian kecil kompetensi dasar tetapi kurang bisa menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi sebagian besar kompetensi dasar
9
D+
Kurang. Hanya dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalisis, dan mengeveluasi sebagian kecil kompetensi dasar
10
D
Sangat kurang. Hanya dapat mengingat, mengetahui, menerapkan, menganalisis, dan mengeveluasi satu atau dua kompetensi dasar saja.


B.   KETRAMPILAN

No
NILAI
DESKRIPSI
1
A
Sangat baik dan sempurna. Sangat aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan  semua soal.
2
A-
Baik dan sempurna. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan semua soal.
3
B+
Baik sekali. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan sebagian besar soal
4
B
Baik, Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan sebagian besar soal cerita
5
B-
Cukup baik. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan soal cerita
6
C+
Sangat cukup. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan soal cerita
7
C
Cukup. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan soal cerita
 8
C-
Cukup – sedang. Aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan soal cerita
9
D+
Kurang, kurang aktif bertanya, mencoba, menalar dan kreatif dalam menyelesaikan soal.
10
D
Sangat kurang, tidak aktif dalam mencoba, menalar, dan tidak kreatif dalam menyelesaikan latihan



C.   SIKAP

No
NILAI
DESKRIPSI
1
SB ( Sangat Baik )
Sangat menerima, menjalankan, menghargai, menghayati dan mengamalkan nilai agama
2
B   ( Baik )
Dapat menerima, menjalankan, menghargai, menghayati dan mengamalkan nilai agama
3
C   ( Cukup )
Cukup menerima, menjalankan, menghargai, menghayati dan mengamalkan nilai agama
4
K   ( Kurang )
Kurang menerima, menjalankan, menghargai, menghayati dan mengamalkan nilai agama


0 Response to "DESKRIPSI CAPAIAN KOMPETENSI KURIKULUM 2013"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel